Ali Sastroamidjodjo 1
(31 Juli 1953 – 12 Agustus 1955)
Tokoh-Tokoh dari Kabinet Ali
Satroamidjodjo 1
Ketua : Ali Satroamidjodjo
Wakil : Wongsonegoro
- Zainul Arifin
- R. Sunarjo
- Prof. Dr. Hazairin
- Prof. Ir. Rooseno
- Iskak Tjokroadisurjo
- Dr. Ong Eng Die
- Iwa Kusumantri
- D. Gondokusumo
- Abikusno Tjongkrosuroso
- Dr. A. K. Gani
- Moh. Hasan
- Moh. Yamin
- Sultan Muchtar Abidin
- K. H. Masjkur
- Dr. Lie Kiat Teng
- Padji Suroso
- Sudibjo
- Moh. Hanifah
- I Gusti Gede Rake
Tujuan Kabinet Ali Satroamidjodjo 1
- Program dalam Negeri
- Meningkatkan keamanan dan kemakmuran negara.
- Segera melaksanakan dan menjalankan pemilihan umum.
- Segara melaksanakan pembebasan Irian Barat secepatnya.
- Program Luar Negeri
- Melaksanakan politik luar negeri bebas-aktif.
- Peninjauan kembali persetujuan Konferensi Meja Bundar (KMB).
- Penyelesaian pertikaian politik.
Program Kabinet Ali Satroamidjodjo 1
- Menjaga keamanan negara.
- Menciptakan kemakmuran dan kesejahteraan rakyat.
- Segera melakukan pemilu.
- Segara membebaskan masalah irian barat secepatnya.
- Keberhasilan Ali Satroamidjodjo 1
- Berhasil melaksanakan Konferensi Asia Afirka (KAA) di bandung pada 18-24 April 1955.
- Dicetusnya Ekonomi Ali-Baba oleh Mr. Isqaq.
- Nasionalisasi De Javasche Bank menjadi Bank Indonesia.
Kegagalan Ali Satroamidjodjo 1
Adanya sebuah masalah pergantian
kepemimpinan TNI-AD atas dasar untuk melanjutkan peristiwa 17 Oktober 1952 yang
dianggap tidak sejalan dengan norma TNI-AD.
Peristiwa-Peristiwa Masa Ali Satroamidjodjo 1
Adanya peristiwa 27 Juni 1955
yang merupakan konflik lanjutan dari peristiwa 17 Oktober 1952.
Partai Pendukung
- PNI
- PIR
- NU
- Partai Buruh
- PSI
- Parindra
- PRN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar